Search
Close this search box.

[CERPEN] Rindu Di Ujung Badik

Suarakita.org- IRREBA telah menjelang. Saweri bersemayam di rakkeang. Tubuh telanjangnya hanya dibungkus kain kafan. Sebelum musim berganti, Saweri akan menjelma bissu sejati. Mantra-mantranya menjadi jembatan yang menyatukan tujuh lapis langit dan tujuh lapis bumi. Siri’ jatuh ke telapak tangannya. Tapi, ia tidak menduga, serpih-serpih kenangan yang telah menjelma arang, tiba-tiba datang dan mendorongnya melanggar pantangan.

[RESENSI] Fenomena Transvesti dalam Kesenian Tradisi

Suarakita.org- Dalam tulisan saya yang lalu mengenai Reog Sunda, saya memaparkan bahwa dalam kesenian Reog Sunda tersebut ada sebuah fenomena yang biasa disebut transvesti dalam dunia seni, atau dalam bahasa Inggris biasa disebut cross gender. Gender itu sendiri seperti yang didefinisikan oleh WHO adalah perbedaan status dan peran antara perempuan dan laki-laki yang dibentuk oleh masyarakat sesuai dengan nilai budaya yang berlaku dalam periode waktu tertentu, dan transvesti itu tidak sama dengan transgender.

Ritual Bissu Waria Sakti Bone

BANGKAPOS.COM, BONE — Ada sebuah ritual di Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan yang terbilang unik karena harus diperankan oleh seorang waria dan