Bagi Banyak Orang Muda Trans, YouTube Adalah Mentor
SuaraKita.org – Sebagai seorang transgender muda, menemukan informasi yang akurat tentang kepraktisan hidup sebagai seorang trans dapat menjadi sulit dan luar biasa. YouTube telah mengubahnya.
SuaraKita.org – Sebagai seorang transgender muda, menemukan informasi yang akurat tentang kepraktisan hidup sebagai seorang trans dapat menjadi sulit dan luar biasa. YouTube telah mengubahnya.
Suarakita.org – “Aku benar- benar stres, I was so desperate, aku enggak bisa seumur hidup akting terus, aku benar benar tertekan, mungkin bunuh diri jalan terbaik”, ungkap Dwi, cowok feminim asal Tomohon, Sulawesi Utara.
Suarakita.org- Dr. Hastaning Sakti, Dekan Fakultas Psikologi Universitas Diponegoro, menyatakan bahwa bunuh diri berakar dari rasa malu.
Suarakita.org – Kaum muda adalah fase setelah batasan umur remaja (Kemenkes, 2013). Menurut standar WHO (World Health Organization) rentang umur kaum muda adalah mereka yang berumur 10-24 tahun. Kelompok ini, menurut PKBI (Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia), secara psikologis aktif mengeksplorasi seperti apa jati dirinya dan rentan terhadap perilaku beresiko karena kurang paparan informasi.