Search
Close this search box.

Waria : Ancaman Pada Kategori ‘Normal’ Dalam Sturktur Sosial Di Indonesia?

Suarakita.org- Jika dalam kategori seks pada binatang kita mengenal dua kategori yaitu jantan dan betina, maka dalam konteks manusia, kategori seks saja tidaklah cukup. Sebagai mahluk sosial, kita eksis dalam kaitannya dengan konteks sosial dan budaya. Konteks-konteks ini yang menentukan posisi dan fungsi kita di dalam masyarakat. Lingkup sosial tersebut dapat dimulai dari keluarga, peer group, dan kelompok-kelompok masyarakat dengan pembagiannya yang sangat majemuk. Meskipun pembagiannya yang majemuk, di dalam konteks negara, terjadi kesepakatan yang dikenakan pada kita sebagai mahluk sosial dan politik secara universal, entah kita suka ataupun tidak, adil ataupun tidak adil.

Meretas Stigma: Memperingati Hari Transgender Internasional 2014

Suarakita.org- Mendengarkan dan didengarkan menjadi sebuah proses mengikis kecurigaan satu sama lain. Stigma-stigma telah mendominasi cara pandang melihat ‘yang lain’ lebih rendah dan kadangkala tidak manusiawi. Kecurigaan dan stigma semestinya memiliki ruang untuk dijumpai atau berjumpa dengan realita sesungguhnya. Shock, aneh, takut, orang jahat, tidak normal adalah ungkapan kejujuran dari setiap stigma yang meresap dalam bawah sadar manusia. Demikianlah stigma tersebut selama ini telah dilekatkan kepada teman-teman transgender.