Search
Close this search box.

[CERPEN] Pertemuan Di Ujung Bahagia

Suarakita.org- Seperti biasa, jika hatiku sedang gundah, hal yang mampu mengobatinya hanya berbaur dengan alam. Sama seperti sore ini, aku prustasi setelah didepak dari kantorku hanya melakukan sebuah kesalahan kecil. Perlakuan bosku sungguh tidak adil bagiku. Bagaimana tidak, aku yang sudah mengabdikan diri di kantor itu selama lima tahun, dengan mudahnya bisa ditendang keluar hanya karena kesalahan kecil pada penyusunan satu laporan yang tidak penting-penting amat.

Minta Dukungan Pencatatan Kasus, Organisasi LGBT Datangi Komnas HAM

Suarakita.org- Organisasi LGBTdatang ke Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) di Jalan Latuharhari, Menteng, Jakarta Pusat pada Kamis 10 September 2015. Agenda kedatangan Organisasi LGBT ini adalah untuk meminta dukungan kepada Komnas HAM dalam pencatatan data kasus kekerasan dan diskriminasi terhadap LGBT di Indonesia.

[RESENSI] Vicky Cristina Barcelona : Unsur yang Hilang dari Cinta

Suarakita.org- Pemirsa film yang baik sudah barang tentu kenal dengan Woody Allen. Kualitas film komedi bikinannya haram diragukan, meski sebagai komedi terkadang terasa tidak lucu-lucu amat. Barangkali lantaran titik tekan Woody Allen lebih ke isi atau maknanya ketimbang bentuk.

Transmen Camp #2: Kembali Ke Rumah

Suarakita.org- Yogyakarta menjadi saksi sebuah sejarah dari salah satu bagian LGBTI. Pada 9-17 Agustus 2015 lalu, 21 transmen berkumpul alam sebuah rumah yang nyaman, Transmen Camp. Apa itu Transmen Camp? Transmen Camp adalah sarana belajar pertama bagi trans*FTM (transgender female to male) di Indonesia.

[KISAH] Merelakan Cinta

Suarakita.org- Aku mulai mengetahui bahwa diriku menyukai sesama jenis, saat duduk di bangku Sekolah Menengah Pertama (SMP) kota Depok, Jawa Barat. Umurku belum genap lima belas tahun, dan apa yang aku rasakan begitu aneh. Tidak biasanya aku seperti ini, aku merasakan sebuah perasaan berdebar ketika bertemu dengan teman laki-laki sekelas ku. Ada teman sekelas ku panggil saja Xander.

Sendiri Diana Sendiri; Potret Perempuan Korban Poligami

Suarakita.org- Jumat, 4 September 2015 diadakan pemutaran dan diskusi film “Sendiri Diana Sendiri” di Kineforum Jakarta. Tepat pukul 10.00 WIB pemutaran film dimulai, cukup banyak awak media yang hadir pada saat itu, ada sekitar 20 orang datang untuk menyaksikan salah satu film buatan anak negeri yang disutradarai oleh sutradara muda Kamila Andini.

[CERPEN] Lesbian Lipstick

Suarakita.org- Setelah Linda beranjak pergi. Aku memikirkan sesuatu. ‘Lesbian Lipstick’. Apakah benar bisa seperti itu? Apakah benar hanya sebuah percobaan belaka? Apakah benar hanya keinginan sementara?