Search
Close this search box.

[KISAH] Saat Jiwa Membuka Dirinya

Suarakita.org- Saya mengenal sosoknya sudah sejak masa kanak-kanak. Saat itu saya memang seakan ditempatkan pada posisi sebagai seorang kakaknya yang kebetulan Ia, Jeni (bukan nama asli), adalah anak tunggal. Ia dibesarkan dalam kondisi keluarga yang memiliki standar hidup tinggi dan dapat dikatakan sebagai salah satu masyarakat kelas mapan dalam strata sosial.

[KISAH] Rianto Manali, Si Penari Lengger

Suarakita.org- Kisah ini tertuang karena dorongan kompleksitas proses ritus tubuh dalam dunia panggung tari yang tak lagi memandang gender sebagai identitas tubuh. Sosok kali ini adalah seorang penari Lengger Banyumasan yang akhirnya memilih untuk menjadikan tubuh dan jiwanya sebagai tubuh kontemporer sekaligus “no-gender”. Ia bernama Rianto Manali, penari gemulai dalam sosok keseharian yang sederhana.

[CERPEN] Sarah

Suarakita.org- Namaku Sarah. aku bukanlah seorang penulis, apalagi bermimpi akan menjadi penulis besar. Bahkan aku sendiri tidak terlalu yakin, apakah mampu menulis dengan baik. Namun kini harus mulai menulis, dengan melatihnya setengah jam sehari, seperti membuat catatan harian yang akan dibaca sendiri, dan, jika beruntung, dibaca oleh orang lain. Beginilah ceritanya…

[CERPEN]: Juwita

Suarakita.org- Di sebuah pagi, matahari masih setengah merambat, terdengar suara riuh di lorong jalan depan kontrakan rumah. Juwita yang masih mengumpulkan nyawanya