Search
Close this search box.

Islam Kita, Islam Nusantara

Suarakita.org- Apa itu Islam Nusantara? Mengapa istilah Islam Nusantara ini muncul? Apa bedanya dengan Islam yang lain? Pertanyaan-pertanyaan ini muncul dalam diskusi bedah buku Islam Nusantara karya Guntur Romli di Suara Kita pada Sabtu, 18 Juni 2016.

Tantangan Untuk Muhamadiyah Ke Depan

Suarakita.org- Pada tahun 1994, saya menamatkan sekolah di Sekolah Dasar Muhammadiyah (SDM) Labuhan Ratu, Tanjung Karang, Lampung. Setidaknya hingga kini, ada tiga kenangan saya akan SDM itu. Pertama, pelajaran fiqh ibadah, utamanya bab shalat. Saat di SDM doa qunut tidak dipakai ketika shalat subuh. Oleh guru agama, kami diberitahu bahwa Muhammadiyah tidak memakai qunut ketika shalat subuh dengan alasan untuk menyegerakan mencari ma’isyah atau penghidupan. Itu sebabnya pula selepas shalat subuh tidak ada shalat sunnah ba’diyah.