Search
Close this search box.

Harapan Orang-Orang non-Biner Kepada Dunia

SuaraKita.org – Sementara masyarakat mulai mengeksplorasi dan memahami gender dalam cara yang lebih bernuansa, masih ada banyak kebingungan, kesalahpahaman dan

[Liputan] Seminar LGBT Bagaimana Menyikapinya

Dalam rangka Perayaan Caturwindu Fakultas Psikologi Universitas Katholik Soegijapranata menyelenggarakan beberapa kegiatan dan salah satunya adalah Seminar tentang LGBT Bagaimana Menyikapinya yang diadakan di Ruang 402 Gedung Anthonius.

[Resensi] I Got Switched: Maskulinitas vs Femininitas

Buku yang ditulis oleh Risty Nurraisa atau RisTee ini, menampilkan dua sosok perempuan bak hitam dan putih. Namun penulis tidak terjebak kedalam konsep gender yang kaku. Dalam bukunya ini, RisTee mengkisahkan Nadya yang terkadang merasa emosional dan menangis. Dan juga menggambarkan Veronica yang berdiri untuk membela dirinya sendiri. Singkatnya, buku ini tidak bias gender.

Sendiri Diana Sendiri; Potret Perempuan Korban Poligami

Suarakita.org- Jumat, 4 September 2015 diadakan pemutaran dan diskusi film “Sendiri Diana Sendiri” di Kineforum Jakarta. Tepat pukul 10.00 WIB pemutaran film dimulai, cukup banyak awak media yang hadir pada saat itu, ada sekitar 20 orang datang untuk menyaksikan salah satu film buatan anak negeri yang disutradarai oleh sutradara muda Kamila Andini.