Search
Close this search box.

[KISAH] Orkes Suketi

Suarakita.org – Sejak kecil, menyanyi dan menari adalah kegemaran Susi (bukan nama sebenarnya – red).  Susi adalah seorang waria asal Tangerang berusia  30 puluh tahun yang kini memiliki orkes dangdut sendiri. Dia  mengaku bahwa dulu ketika masih menjalani prosesi mengamen, alasan dia menggunakan musik karoke adalah agar dia bisa ikut bernyanyi.

[KISAH] Jalan Mengamen

Suarakita.org- Setelah menjalani profesi sebagai pekerja seks di jalanan, Susi (bukan nama sebenarnya – red) merasa bosan.  Dia jenuh. Akan tetapi dia bingung mau melakukan apa selanjutnya.

Sekolah Asrama Transgender Pertama Di India

Suarakita.org- Sahaj International School (SIS), sekolah berasrama khusus transgender pertama di India resmi berdiri pada 30 Desember 2016. SIS didirikan di Kochi, sebuah kota bagian Tenggara India yang terkenal sebagai kota pelabuhan.

Komunitas Waria Aceh Memaknai Transgender Day of Remembrance

Suarakita.org- Komunitas Waria di Aceh sebenarnya mengetahui jika ada peringatan Transgender Day of Remembrance (TDoR) yang diperingati setiap tanggal 20 November — namun mereka tidak bisa merayakannya secara terbuka oleh sebab situasi yang tidak mendukung.

Bimbingan Keterampilan Bagi PMKS ODHA dan Waria

Suarakita.org- Selasa, 15 September 2015 bertempat di Kawanua Hotel – Pusat Kota Manado, dilaksanakan Kegiatan Bimbingan Sosial dan Ketrampilan Usaha Kemandirian bagi PMKS (Penerima Manfaat Kesejahteraan Sosial), ODHA ( Orang Dengan HIV Aids) dan Waria. Sebanyak 345 orang PMKS, ODHA dan Waria hadir dalam kegiatan ini. Tepat pukul 09.00 wita acara dimulai dan dibuka oleh Enang Rochana (Kepala Seksi Pelayanan Sosial Kelompok Minoritas Direktorat Rehabilitasi Sosial Tuna Sosial Kementrian Sosial RI – Jakarta).