Search
Close this search box.

Minang Bukan Islam,Begitu Sebaliknya (Sebuah Tanggapan)

Ourvoice.or.id – Seorang pembaca website Ourvoice dengan nama identitas “No Name” memberikan komentar tulisan saya tentang film-cinta-itu-beda-merefleksikan-makna-perbedaan , komentarnya  seperti ini: “Melihat tulisan Anda saya sangat tidak setuju Anda mengatakan Minang tidak sama dengan muslim. Perlu Anda ketahui bahw afalsafah adat Minangkabau bersendikan Al quran. Jadi Minang adalah Muslim. Itu harga mati. Dan koreksi yang […]

Karya Seni Dan Moral Keadilan

Hartoyo* Ourvoice.or.id – Baru saja Donny Damara mendapatkan Piala Citra dalam ajang Festival Film Indonesia 2012 yang berperan sebagai Waria dalam film “Lovely Man” yang diselenggarakan Yogyakarta, 8/12/2012. Tentu sangat layak akting apik Donny sebagai seorang Waria yang mempunyai anak perempuan mendapatkan penghargaan itu. Menurut saya, film “Lovely Man” bukan hanya menarik dari ide cerita […]

Pelanggengan nilai dan tradisi heteronormatif di Eropa Barat

Oleh: Tanti Noor Said Paus Benediktus XVI telah kembali memutuskan menentang pernikahan gay. Dalam pidato tahunan Natal kepada karyawan Vatikan, Benediktus mengatakan bahwa homoseksual telah menghancurkan esensi manusia. Dalam hal ini, Paus mendasarkan kisahnya pada nilai-nilai keluarga tradisional. Beliau mengatakan bahwa keluarga “inti terancam” oleh upaya di berbagai negara untuk mengubah  “komposisi tradisional keluarga.” Yang […]

Antara Syahwat, Aceng, Eggy Dan Agama

Ourvoice.or.id – Salah satu alasan Eggy Sudjana menjadi pengacara Bupati Garut, Aceng Fikri untuk melaksanakan penegakan syariat Islam (tempointeraktif,12/12/2012). Apa yang dilakukan sang bupati “menikahi” seorang anak perempuan yang kemudian diceraikan setelah empat hari menikah, hal ini dinilai oleh Eggy Sudjana dalam rangka penegakan ajaran Islam.  Sebuah “pernikahan” ke-empat tanpa izin istri sebelumnya bukan perbuatan […]

Seksualitas dan Musikalitas : Quo Vadis Musisi [Yang] Lesbian dan Gay

“Dalam hidup kita, cuma satu yang kita punya, yaitu keberanian. Kalau tidak punya itu, lantas apa harga hidup kita ini?” [Pramoedya Ananta Toer] Ourvoice.or.id. Seorang musisi muda dan sedang ngetop-ngetopnya sekarang, berkenalan dengan backing vocal dalam sebuah event. Perkenalan berlanjut dan akhirnya mengajak si backing vokal itu main ke apartemennya. Kemudian si musisi andal itu, menawarkan si […]

Waria Struktural

Ilustrasi : theindonesianwriters.wordpress.com

Ourvoice.or.id. Salah satu sumber inspirasi novel saya, Taman Api, adalah Yulianus Rettoblaut. Dia aktivis waria yang pada suatu malam enam-tujuh tahun lalu di suatu komunitas budaya mengungkap jatuh-bangunnya mendaftarkan diri dan diseleksi sebagai komisioner Komisi Nasional Hak Asasi Manusia, dan gagal. Berbagai isu aktual tentang waria memang menjadi inspirasi novel tersebut, termasuk pemilihan Putri Waria […]

Ratna: Antara Identitas, Mimpi dan Mahkota Waria

Ourvoice.or.id – Ratna (23), “ABAS-Anak Bengkulu Asli” begitu dia meyebut dirinya, memenangkan ajang miss Transchool 2012 di Gelanggang Remaja Grogol, Jakarta Barat, 7/12/2012. “Saya sama sekali tidak pernah berharap mendapatkan mahkota ‘Miss’ ini, yang penting selalu serius dan berbuat yang terbaik,” ungkap Ratna. Ratna anak pertama dari dua bersaudara, dilahirkan dan dibesarkan di Kabupaten Lebong, […]

Bupati Garut, Heteroseksual Dan Islam

Ourvoice.or.id – Mual rasanya mendengarkan alasan Bupati Garut, Aceng Fikri yang membawa ajaran agama dalam melakukan praktek “paedofilia” pada anak perempuan berumur 18 tahun. Menurut saya ini bukan sebuah praktek pernikahan tetapi sebuah tindakan “eksploitasi seksual” bahkan dikategorikan sebuah “pemerkosaan” terhadap seorang anak perempuan. Dasarnya jelas undang-undang perlindungan anak No.23 tahun 2002 pasal 13 sudah […]