Aceh Utara Larang Siswa Lelaki dan Perempuan dalam Satu Ruangan Kelas
Suarakita.org- Kabupaten Aceh Utara mengesahkan qanun yang melarang siswa laki-laki dan perempuan dalam satu ruangan kelas. Selain itu, lelaki dan perempuan
Menteri Hanif: Tak Perlu Aturan Khusus Lindungi Buruh LGBT
Suarakita.org- Menteri Tenaga Kerja Hanif Dhakiri mengatakan pihaknya tidak akan menerapkan peraturan khusus yang akan menjamin perlindungan bagi buruh berorientasi Lesbian, Gay, Biseksual dan Transgender (LGBT).
Survei UGM: Pemerintah Belum Lindungi Pekerja LGBT
Suarakita.org- Menjadi pekerja yang memiliki orientasi Lesbian, Gay, Biseksual dan Transgender (LGBT) berarti berada di persimpangan
Hari Kartini, Semangat Perempuan Mengubah Nasib Kaumnya
Suarakita.org- Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti menyatakan, Hari Kartini dapat dirayakan dengan mencontoh semangat dan kemandirian perempuan untuk mengubah nasib kaumnya.
Menkominfo Bentuk Empat Panel Pemblokir Situs Negatif
Suarakita.org- Juru Bicara Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Ismail Chawidu menyatakan kementerian telah membentuk forum penanganan konten negatif internet terkait instruksi Wakil Presiden Jusuf Kalla agar pemblokiran situs Islam ditinjau ulang.
100 Cap Telapak Tangan Pejuang Perempuan Telah Terkumpul
Suarakita.org- Kongres Wanita Indonesia (Kowani) mengumpulkan 100 cap telapak tangan kanan para pejuang dan pahlawan perempuan atau diwakili penerusnya (keluarga).
Okky Madasari dan sastra penggugah kesadaran
Suarakita.org- Okky Madasari, penulis novel dan pemenang penghargaan sastra Katulistiwa 2012 melalui novelnya yang berjudul Maryam, dikenal melalui karya-karyanya yang sarat kritik sosial.
Nia Dinata: Kisah soal LGBT Menarik untuk Difilmkan
Suarakita.org- Film tentang Lesbian, Gay, Biseksual, dan Transgender (LGBT) tak banyak digarap para sineas Indonesia sekarang ini, menurut Nia Dinata.