Seorang Politisi Jepang Melela Ketika Anggota Legislatif Berkoalisi Membela Hak LGBT
SuaraKita.org – “Saya berharap kemelelaan saya mendorong orang-orang di generasi saya mengambil langkah yang berani”
SuaraKita.org – “Saya berharap kemelelaan saya mendorong orang-orang di generasi saya mengambil langkah yang berani”

SuaraKita.org – Sachar Erez adalah tentara Israel pertama yang melela sebagai transgender. Kini berpangkat kapten dan menjabat sebagai penasihat khusus untuk urusan gender Israel Defense Forces (IDF).

SuaraKita.org – Kamis (6/7) lalu parlemen Selandia Baru secara resmi meminta maaf atas kriminalisasi homoseksualitas yang dilakukan terhadap sekian banyak lelaki di negara tersebut. Mereka juga berjanji akan menghapus catatan kriminal para korban kriminalisasi tersebut.

SuaraKita.org – Meskipun homofobia dan transfobia tersebar luas di Serbia, peningkatan Ana Brnabic menjadi seorang menteri dan sekarang sebagai perdana menteri belum menghasilkan banyak pertentangan. Homoseksualitas secara hukum dianggap sebagai penyakit di Serbia sampai tahun 2008, namun sebuah penelitian di tahun 2010 menemukan bahwa dua pertiga orang Serbia masih menganggap homoseksualitas sebagai penyakit.

SuaraKita.org – Perdana Menteri Malta, Joseph Muscat mengatakan bahwa Malta ingin tetap menjadi pemimpin dalam isu penegakan hak LGBT dan kebebasan sipil, untuk dijadikan contoh bagi negara-negara lain di dunia.

SuaraKita.org – Asosiasi psikiatri China menghapus homoseksualitas dari daftar kelainan pada tahun 2001, namun LGBT Rights Advocacy China mengatakan bahwa masih banyak rumah sakit dan klinik yang masih melakukan terapi konversi terhadap individu homoseksual.

SuaraKita.org – Seorang bayi asal Kanada berusia delapan bulan menjadi bayi agender pertama di Kanada, atau bahkan di dunia. Bayi

SuaraKita.org – Indira Gandhi National Open University (IGNOU), telah memutuskan untuk memberikan pembebasan biaya kepada transgender dalam semua program akademiknya. Hal ini diperuntukkan untuk 4000 orang transgender di India yang telah kehilangan kesempatan kerja karena mereka tidak memiliki kualifikasi yang diperlukan.