Search
Close this search box.

Karim Benzema Dirundung Isu Homoseksual Lagi di Piala Dunia

Suarakita.org-Dini hari tadi, Karim Benzema bersama Timnas Prancis merampungkan laga penentuan di perempat final melawan Timnas Jerman. Di tengah kesubikannya membela Les Bleus, Benzema ternyata juga dirundung gosip tak sedap di negerinya. Kali ini rumor tentang Benzema terkait dengan homoseksualitas. Isu ini tengah menggelinding kencang di internet.

Kisah pendeta waria pertama di India

Suarakita.org- Sepuluh tahun lalu, Bhaaratii, saat masih remaja menari dengan teman-teman waria lainnya di jalan-jalan di Chennai, India untuk mencari uang. Tapi sekarang, sebagai seorang pendeta Protestan ia setia memimpin ibadah dan berencana untuk melayani sesama waria.

Sebuah Ode untuk Seksualitas Gay

Suarakita.org- Seksualitas. sebuah kata yang seringkali diasosiasikan dengan hal- hal negatif seperti noda, ketidaksucian dan dosa oleh para kaum puritanikal. Namun demikian, banyak juga penulis yang membela seksualitas dan berargumen bahwa seksualitas bukanlah sebatas hubungan badan saja namun juga menyangkut emosi dan keindahan.

Dewan Islam Singapura larang masjid hina kaum gay

Suarakita.org- Dewan Agama Islam Singapura (MUIS) telah menyerukan masjid-masjid di Negeri Singa itu tidak mencampuri maupun menjelekkan kaum gay. Mereka justru menyarankan agar membantu dan mendukung para pecinta sesama jenis agar kembali ke kodratnya.