Search
Close this search box.

[CERPEN]: Ibu Saya Lelaki

Suarakita.org- Sejak Ibu meninggal dunia; Ayah tak bahagia. Kabut hitam menyelimuti wajahnya. Tak pernah tersenyum, apalagi tertawa. Saya tak tahu penyebabnya. Yang saya tahu, rumah terasa sepi, kosong, dan mati. Ayah ada, tetapi tak hadir. Seolah hidup dalam dunianya sendiri. Saya juga sedih kehilangan Ibu. Namun bisa mengikhlaskannya. Siapakah yang bisa menolak kematian? Tak ada. Segala yang lahir pasti kembali ke asalnya.

[CERPEN] : Hingga Kelopak Tulip Layu

Dimanjakan oleh dua hektar lahan yang mekar ini rasanya mataku menjadi warna-warni. Taman Keukenhof, antara Amsterdam dan Den Hag memang selalu memanjakan pengunjungnya dengan dua puluh tujuh juta bunga tulip dari lima ratus varietas di tiap musim seminya.

Puisi : Anakku sayang

Bila engaku belum memahami (sedikitnya)
apa itu ketimpangan relasi kuasa –berbasis usia, jenis kelamin, orientasi seksual, gender identitas, agama, kekuatan ekonomi, dll. apa itu homoseksual – orientasi seks

[CERPEN] : Ogah Nikah

Oleh: Antok Serean*. “Gimana rasanya setelah menikah?”. “Lega.”. “Kok kayak habis orgasme.”. “Ha-ha-ha…”

Puisi : Rindu Rumah

Hambar angin malam ini terasa keras
Asap mengaburkan pandangan bergabung dengan remang cahaya lampu
Di sudut sana seorang lelaki sedang menikmati bibir lelakinya

[CERPEN] Sungai Darah Sungai Sejarah

Sungai Darah Sungai Sejarah Oleh: Antok Serean* Suarakita.org- Barangkali hanya aku yang mengenang sungai sebagai sejarah, yang gemericiknya membangkitkan cerita masa lalu, yang di dalamnya terekam tawa sekaligus ngilu. Barangkali hanya aku yang merindu geliat di kedalaman arusnya, yang terus menggaungkan kisah abadi, yang melenakan indah sekaligus perih. Atau barangkali aku bagian dari sejarah itu […]