Search
Close this search box.

[JURNAL] Analisis Konten: Stigma Kegemukan dalam Acara Televisi dan Film

Suarakita.org- Penelitian mengenai dampak penyebaran nilai dalam televisi dan film banyak ditemui, menunjukkan besarnya pengaruh media tersebut dalam pembentukan perspektif dan sikap masyarakat. Menyadari pengaruh tersebut, perlu untuk menyadari isu-isu apa yang tersirkulasi di media dan mengukuhkan atau mengaburkan nilai yang ada di masyarakat.

[Jurnal] Konseling Bagi Keluarga Gay dan Lesbian : Pertimbangan Teoritis

Suarakita.org- Diperkirakan terdapat 2 hingga 10 juta orangtua gay dan lesbian yang membesarkan 6 hingga 14 juta orang anak di Amerika Serikat (Lamme & Lamme, 2001; Strong & Callahan, 2001). Keluarga gay dan lesbian sama beragamnya dengan keluarga heteroseksual. Setiap keluarga itu unik, terlepas apakah heteroseksual ataupun homoseksual.

[Resensi] I Got Switched: Maskulinitas vs Femininitas

Buku yang ditulis oleh Risty Nurraisa atau RisTee ini, menampilkan dua sosok perempuan bak hitam dan putih. Namun penulis tidak terjebak kedalam konsep gender yang kaku. Dalam bukunya ini, RisTee mengkisahkan Nadya yang terkadang merasa emosional dan menangis. Dan juga menggambarkan Veronica yang berdiri untuk membela dirinya sendiri. Singkatnya, buku ini tidak bias gender.

[RESENSI] Seks & Hijab: Gairah dan Intimasi Dunia Arab yang Berubah

Ada sebuah tabu untuk dibicarakan ketika Shereen tumbuh di kawasan Arab, yakni menjauhi ‘garis terlarang’ seputar politik, agama, dan seks yang tidak boleh dilanggar dalam perkataan maupun perbuatan. Namun garis-garis itu bukanlah garis yang saling terpisah, garis-garis itu mengalir dan saling membelit seperti kaligrafi, jika Anda menghapus beberapa goresan, maka makna keseluruhannya menjadi berubah. ‘Kebangkitan Arab’ pada dekade ini mulai mengikis garis terlarang politik dan mematahkan kearifan konvensional yang dipercayai selama ini.

[Resensi] Homoseksual di Mata Arwah

Suarakita.org – “Lelaki, bos ayahnya membunuhnya dengan tidak sengaja. Namun, anak kecil pun akan tahu tindakan atasan itu sangat berbahaya… Bos ayah Bumi memasukkan kemaluannya ke pantat Bumi. Akhirnya ia meninggal…”

[Resensi] Centhini, Kekasih yang Tersembunyi

“Dan begitulah mereka duduk, satu dan lainnya, dengan si lelaki dalam kedudukan sedikit miring di antara kedua kakinya. Mereka memamah sirih sepenuhnya sambil goyang bersetubuh, menutup mata menyelaraskan diri dengan turunnya lingga buta ke jurang liang sanggama.”

5 Film Untuk Libur Natalmu

Oleh: Wisesa Wirayuda Suarakita.org – Libur Natal tinggal beberapa minggu lagi. Selain pohon Natal dan segala persiapannya, sudahkah kamu mempersiapkan tontonan film bersama dengan keluargamu? Tentu saja kalian bosan dengan film Home Alone yang terus menerus diputar di televisi, kan? Berikut kami suguhkan 5 film bertemakan LGBT yang mungkin bisa menemani hari Natalmu bersama keluarga: […]