Search
Close this search box.

Mudahnya Kejujuran À La Paramita Mohamad

Suarakita.org- Saya tidak pernah melihat diri saya sebagai seseorang yang romantis atau sentimentil seperti ayah saya. Malah, saya melihat diri saya sebagai seseorang yang pragmatis. Alasan saya coming out ke orang tua saya pun sangat pragmatis: saya ingin leluasa pacaran di rumah. Ceritanya begini. Pertama kali berada dalam hubungan serius dengan seorang perempuan, saya masih […]

Penjelesan Ilmiah Kedokteran Mengenai LGBT dari Dokter Ryu Hasan

Suarakita.org- Pengalaman bertemu dengan seseorang gay terjadi pada saat saya masih SMA di Kota Malang. Saya memiliki sahabat baik yang tiba-tiba mengatakan sesuatu yg tidak biasanya tentang dirinya: “Saya ingin ngomong sesuatu yang mungkin membuat kamu nggak nyaman,” ujar teman saya. “Ngomong apa?” tanya saya. Di situlah ia mengatakan bahwa dirinya adalah seorang gay. Ia seorang […]

Membaca Curhat ODHA di Facebook

Ourvoice.or.id- Curhat para ODHA (orang dengan HIV AIDS) di Indonesia seringkali diungkapkan di Group Facebook Monitoring ARV yang dibuat oleh LSM Indonesia AIDS Coalition (IAC). Group Facebook tersebut memang sengaja dibuat oleh IAC mengingat sering sekali stock obat ARV didapati menghilang di daerah-daerah. Bahkan kadang obat yang kadaluarsa pun tetap diedarkan demi memecahkan persoalan kekosongan […]

Sisi Lain Kehidupan Seorang Ladyboy

Yonlada Suanyos- Chinanews.com

Ourvoice.or.id. Ladyboy atau transsexual adalah seseorang yang dilahirkan sebagai laki laki dan menjelang dewasa menjadi perempuan. Di Indonesia disebut waria, sedang di Thailand di sebut katoey. Mereka ternyata ada hampir di seluruh dunia, seperti  India, Brazil, Lebanon, USA, China, Singapore termasuk Indonesia. Pada umumnya alasan ladyboys ini sama , bahwa mereka memiliki perasaan, pikiran dan hati sebagai wanita, […]

H.C.Andersen, Biseksual yang mendunia

H. C. Andersen, Biseksual yang mendunia

Ourvoice.or.id. Siapa yang tak mengenal Hans Christian Andersen (April 2, 1805 – August 4, 1875). Karyanya dalam bentuk dongeng terkenal telah mendunia. Karyanya yang terkenal di Indonesia antara lain “The Steadfast Tin Soldier” (Prajurit Timah), “The Snow Queen” (Putri Salju), “The Little Mermaid” “Thumbelina”, “The Little Match Girl,” (Gadis Korek Api), dan “The Ugly Duckling” […]

Kisah Cinta Dakirin, Serumah dengan Waria

Ilustrasi : Pemain Ludruk Mojokerto (Photo : macro-mojokerto.deviantart.com)

Ourvoice.or.id. Yanti Setuju Berhenti Main Ludruk, Pilih Buka Warung Kekuatan cinta Supriyanto alias Yanti, 31, seolah menembus sekat-sekat waktu. Waria warga Desa Pulogedang Kecamatan Tembelang Jombang ini telah 16 tahun menjalin hubungan khusus dengan Dakirin. Keduanya tinggal serumah di rumah warisan orang tua Yanti di Desa Pulogedang. Warung berdimensi 4 m x 3 m di Jl […]

Homoseksualitas: Kenangan Zaman Bapak Saya

ilustrasi : internet

Ourvoice.or.id. Perilaku seksualitas maskulin –ini bahasa kebudayaan untuk melukiskan hubungan seksual sesama lelaki- yang selalu dianggap sebagai pembicaraan tabu, bahkan dalam konteks masyakarat yang sudah demikian modern dan maju, sebenarnya pernah menjadi bagian yang akrab dari kehidupan keseharian dalam hubungan sosial sejumlah suku di Indonesia. Saya bicara tentang Suku Jawa, tentang ingatan pada sebuah kampung […]

Lengger Lanang, Budaya “Crossdresser” ala Banyumas

Dariah (85 tahun) yang merupakan seorang penari tradisional laki-laki dari Banyumas bersama Didik Nini Thowok (kanak) saat mendokumentasikan kisah penari lengger lanang tersebut yang masih tersisa, (16/11). Aris Andrianto/Tempo

Ourvoice.or.id. Siang itu suasana halaman Padepokan Payung Agung di Desa Banjarsari, Kecamatan Nusawungu, Cilacap, tampak dipadati ratusan warga. Kedatangan mereka ke tempat itu untuk menyaksikan pergelaran Lengger Banyumasan yang sengaja digelar oleh pengelola Padepokan Payung Agung guna menyambut datangnya Tahun Baru Jawa 1 Suro 1946. Bagi warga setempat, pergelaran Lengger Banyumasan sebenarnya bukan sesuatu yang asing […]