Endi M. Bayuni: Media Harus Serius Meliput Isu Agama

  Ourvoice.or.id- Peliputan isu agama tidak lebih populer dibandingkan isu politik, ekonomi ataupun olahraga, seperti diungkapkan oleh Endi M. Bayuni, Jurnalis senior dan Ketua The International Association of Religion Journalist (IARJ), pada peluncuran buku Jurnalisme Keberagaman: Sebuah Panduan Peliputan, Rabu 8 Mei 2013, yang diadakan oleh Serikat Jurnalis Untuk Keberagaman (Sejuk). Menurutnya, agama adalah dimensi […]

Puluhan Waria Akan Ramaikan Wayang Ngesti Pandawa

Ourvoice.or.id- Sekitar 20 orang waria yang tergabung dalam Persatuan Waria Semarang (Perwaris), saat ini sedang berlatih keras untuk persiapan pementasan wayang orang di Gedung Ki Naryo Sabdo, kompleks TBRS, Sabtu (11/5). Mereka akan bergabung dengan para seniman profesional wayang orang (WO) Ngesti Pandawa dan unsur profesional lain seperti profesor dan dokter, yang semuanya berjenis pria. […]

Okky Madasari: Perjumpaan Untuk Keberpihakan

Ourvoice.or.id – Pertemuanlah yang membuat saya menjadi lebih mengetahui apa dirasakan mereka, ungkap Okky Madasari penulis novel Pasung Jiwa dalam wawancara di Mall Pejaten Village Jakarta Selatan, 3/5/2013. Pasung Jiwa novel terbaru karya Okky yang bercerita tentang kebebasan manusia, salah satunya menampilkan tokoh transgender bernama Sasana yang mencari identitas dirinya. “Bertemu dengan kelompok yang terpinggirkan […]

Homoseksualitas Di Ranah Islam

Ourvoice.or.id- Dalam memandang seksualitas jangan menggunakan logika berpikir fiqh yang berujung pada keputusan halal, haram, mubah, makruh, sunah. Begitu saran Muhammad Guntur Romli dalam acara Kuliah Umum Sejarah Seksualitas Dalam Agama Islam, Minggu 5 Mei 2013 di Our Voice. Karena menurut Guntur, fiqh adalah soal tradisi, soal norma dalam Islam yang berlaku individual dan fiqh […]

Wakil Walikota Banda Aceh : Gay Mulai Merambah Banda Aceh

Ourvoice.or.id- Wakil Wali Kota Banda Aceh, Illiza Sa’aduddin Djamal, kembali mengeluarkan pernyataan mengejutkan seputar kehidupan seks di kota ini. Jika Maret lalu Illiza mengatakan free sex (seks bebas) di kota ini melibatkan kalangan pelajar, kali ini ia menyebutkan bahwa Banda Aceh mulai dirambah oleh kaum gay atau homoseksual Pernyataan tersebut disampaikan Illiza kepada Serambi (Tribunnews.com […]

Waria Berpakaian Ketat Ditindak

Ourvoice.or.id- Waria/Transgender yang tidak berpakaian sopan, saat beraktifitas di wilayah Aceh Utara akan ditindak tegas. Pasalnya, selama ini cara berpakaian mereka dinilai telah meresahkan masyarakat. Demikian disampaikan Kepala Kantor Satpol PP dan WH Aceh Utara, T. Sulaiman, kepada Rakyat Aceh, kemarin. “Kita sudah banyak menerima informasi tentang waria yang berpakaian ketat dan sistem berbusana mereka […]

PT Indolakto Klarifikasi Berita Miring Soal Kotak Susu Indomilk

Ourvoice.or.id- Manajemen PT Indolakto melalui email tertanggal 6 Mei 2013 mengklarifikasi pemberitaan di Sriwijaya Post edisi Online (Sripoku.com) pada 30 April 2013 lalu. Berita yang dikutip dari situs liputan6.com itu berjudul “Kotak Susu Indomilk Dituding Sebarkan Gaya Hidup Orangtua Gay”. Dalam surat yang ditandatangani oleh Irsan Yazid, Wakil Direktur Utama I, itu disampaikan bahwa gambar […]

“Jangan Jauhi Orangnya tapi Jauhi Virusnya”

Ourvoice.or.id- Data-data resmi mengindikasikan bahwa tingkat prevalensi HIV di Indonesia adalah 0,2 persen, Papua dan Papua Barat melaporkan bahwa prevalensi di kalangan orang dewasa di sana adalah 2,4 persen, dan kalangan muda di provinsi ini (usia 15-24 tahun) terkena dampak secara tidak proporsional, dengan angka prevalensi 3.0 persen. Risiko tertinggi penularan HIV diketahui berasal dari […]